sosiologi agama kerja apa
Apa itu sosiologi agama?
Sosiologi agama mempelajari peran agama di dalam masyarakat; praktik, latar sejarah, perkembangan dan tema universal suatu agama di dalam masyarakat.
Jelaskan perbedaan agama dan sosiologi agama
Jawaban:
Agama adalah sebuah koleksi terorganisir dari kepercayaan, sistem budaya, dan pandangan dunia yang menghubungkan manusia dengan tatanan / perintah dari kehidupan.
Sosiologi agama adalah sosiologi yang mempelajari peran agama di dalam masyarakat, praktik, latar sejarah, perkembangan, dan Tema universal suatu agama di dalam masyarakat.
Maaf jika salah. Semoga membantu.
sosiologi agama itu apa?
Jawaban:
Sosiologi agama adalah ilmu yang membahas tentang hubungan antara berbagai kesatuan masyarakat atau perbedaan masyarakat secara utuh dengan berbagai sistem agama, tingkat dan jenis spesialisasi berbagai peranan agama dalam berbagai masyarakat dan sistem keagamaan yang berbeda.
bagaimana cara kerja filsafat dalam kajian agama sabagai objek sosiologi agama
Dalam mengkaji soal agama, filsafat menggunakan teori fungsional struktural dan interaksi simbolik
______________________
PEMBAHASAN
Menurut saya, filsafat memiliki artian yang sangat mirip dengan science yaitu bentuk studi yang mencakup pembelajaran yang luas.
Terkait sosiologi agama sendiri, bisa kita artikan sebagai suatu cabang sosiologi yang mempelajari perihal ketuhanan.
Nah, di Sosiologi Agama ini ada beberapa teori khusus yang pernah di coba oleh beberapa ahli Sosiologi yaitu :
- Teori Konflik
Teori ini memiliki kaidah yang menyatakan bahwa agama adalah identitas para elite untuk meyebarkan pembenaran ke masyarakat luas
- Teori Fungsional Struktural
Teori ini memiliki kaidah yang menyatakan kalau lem untuk hubungan sosial. Artinnya agama dapat mengumpulkan energi positif yang dapat di observasi agar tercipta suatu solidaritas
- Teori Interaksi Simbolik
Teori ini memiliki kaidah yang menyatakan bahwa agama memang suatu perbedaan, tetapi memiliki interpretasi yang konstektual untuk memunculkan konteks historis.
Jadi, teori yang tepat untuk dilakukan dalam cara kerja filsafat adalah fungsional struktural dan interaksi simbolik karena teori konflik memiliki pandangan yang sedikit buruk mengenai kebenaran agama.
_______________________
DETAIL JAWABAN
Mapel : Sosiologi
Kelas : 10 SMA
Materi : Bab 1 : Sosiologi dalam Kehidupan
Sub-Bab : Sosiologi Agama
Kode Kategorisasi : 10. 20. 1
Kata Kunci : Sosiologi Agama, Cara Kerja Filsafat
[tex]\boxed{\huge{\texttt{SHADOWS \: SOCIOLOGY}}}[/tex]
apakah sosiologi agama hanya membahas agama islam?
Jawaban:
tentu tidak, karna sosiologi mencangkup berbagai macam aspek sosial masyarakat ,terutama dalam aspek sosiologi dalam bidang agama
Komentar
Posting Komentar